Showing posts with label Linux. Show all posts
Showing posts with label Linux. Show all posts

Monday, May 30, 2016

Konfigurasi DNS di server Local

Well… teman – teman Developers…
Kali ini saya akan membuat sebuah DNS di server local (localhost), mengapa harus dengan DNS? Karena saya pikir ini awal yang baik untuk memenej projek-projek yang sedang dikerjakan. Disamping itu, source code kita tidak perlu lagi banyak penyesuaian saat akan di deploy ke host karena biasanya ada aja masalah yang tidak diinginkan, register nama domain untuk application di developers.facebook.com untuk keperluan test login dan masih banyak lagi manfaatnya… just try it on…

Sunday, May 29, 2016

Install Apache, MySQL PHP dan phpMyAdmin di Ubuntu 13.04

Bagi para developer yang terbiasa menggunakan Apache, MySQL, Php dan phpMyAdmin yang di biasa’y di bundle dalam satu aplikasi webserver seperti AppServ, Xampp maupun lainnya tak perlu khawatir tidak dapat menggunakan server tersebut di sistem operasi Ubuntu karena kita juga dapat menginstall webserver serupa di sistem operasi ini.